Kurikulum 2013 (Artikel Lengkap)

Kurikulum 2013Kurikulum 2013 adalah kurikulum hasil penyempurnaan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Kurikulum ini juga disebut Pendidikan Berbasis Karakter. Penyempurnaan terdiri dari penyerdehanaan, tematik-integratif, dan penambahan jam pelajaran. Perubahan mendasar adalah dikuranginya beberapa mata pelajaran di jenjang SD dan SMP, serta dihilangkannya sistem penjurusan pada jenjang SMA. Penghilangan sistem penjurusan bertujuan untuk menghilangkan anggapan bahwa jurusan IPA itu pintar sedangkan IPS dan bahasa itu orang yang bodoh atau bandel. Dengan kurikulum ini, setiap siswa atau peserta didik diharapkan mampu melakukan observasi, bertanya, menalar, dan mengkomunikasikan (mempresentasikan) apa yang sedang mereka pelajari. Tujuan Kurikulum 2013 adalah supaya siswa dapat lebih kreatif, inovatif, dan lebih produktif. Kurikulum 2013 mulai diterapkan mulai tahun ajaran 2013-2014.

Keadaan Ekonomi di Singapura (Artikel Lengkap)

Keadaan Ekonomi di SingapuraSingapura adalah negara yang mengutamakan sektor perdagangan dan sangat bergantung pada ekspor dan impor. Ekonomi di Singapura mendapat peringkat sebagai negara yang paling terbuka di dunia, negara dengan angka korupsi sedikit, dan negara yang paling pro bisnis. Selain itu, Singapura juga termasuk salah satu dari Empat Macan Asia. Pajak di Singapura relatif rendah (14,2% dari PDB). Singapura juga merupakan negara dengan pendapatan per kapita tertinggi ketiga di dunia. BUMN memainkan peran besar dalam perekonomian Singapura dengan memegang saham mayoritas di beberapa perusahaan terbesar di Singapura, seperti Singapore Airlines, SingTel, ST Engineering, dan MediaCorp. Investor juga sangat tertarik untuk berinvestasi di Singapura karena iklim investasi yang sangat menarik dan suhu politik yang stabil.

Barang ekspor utama di Singapura berada di sektor elektronik, bahan kimia, dan jasa. Hal itu memungkingkan untuk membeli sumber daya alam dan barang mentah yang tidak ia miliki. Air termasuk langka di Singapura. Maka dari itu, air didefinisikan sebagai sumber daya yang berharga di Singapura bersamaan dengan kelangkaan lahan yang dibantu dengan beberapa proyek reklamasi.

Gambar Jaringan Meristem

gambar jaringan meristem

Jaringan meristem adalah jaringan yang terdiri dari sel-sel yang masih muda (embrional), belum mengalami diferensiasi, dan aktif membelah diri. Jaringan meristem terdapat pada ujung akar, ujung batang, atau tunas. Sel-sel meristem memiliki dinding sel yang tipis, mengandung banyak sitoplasma, terdiri dari satu atau lebih inti sel, dan tidak terdapat ruang antar sel. Berdasarkan gambar jaringan meristem diatas, maka jaringan meristem terdiri dari tunas apikal, meristem apikal, meristem dasar, protoderma, tunas samping, dan prokambium.


Anda bisa request artikel tentang apa saja, kirimkan request Anda ke hedisasrawan@gmail.com

28 Makanan yang Mengandung Mineral

28 Makanan yang Mengandung MineralMineral adalah elemen penting untuk sel dalam tubuh. Berbagai jenis mineral seperti zat besi, tembaga, kalsium, magnesium, mangan, fosfor, selenium, yodium, kalium, dll sangat mendukung aktivitas tubuh kita. Proses pembentukan darah dan tulang, merawat sel saraf, dan mendukung sistem endokrin adalah salah satu fungsi mineral. Sumber mineral adalah dari makanan. Banyak sekali jenis makanan yang mengandung mineral yang baik untuk pertumbuhan tubuh kita. Berikut adalah beberapa jenis makanan yang mengandung mineral. Langsung saja kita simak yang pertama:

Baca juga: Proses Pencernaan Makanan pada Manusia

Pengertian Wirausaha (Artikel Lengkap)

pengertian wirausahaWirausaha adalah kemampuan untuk berdiri sendiri mengejar peluang yang menuntut kemampuan mengelola dan pengalaman untuk memacu kreativitas. Intinya, wirausahawan itu mestinya kreatif, inovatif, memiliki kemauan, dan berjiwa pemimpin. Namun, hal itu tidak menjadi sebuah keharusan. Namun kemauan yang tinggi bisa dijadikan satu-satunya modal untuk berwirausaha.

Ada juga yang menyatakan bahwa wirausaha adalah keberanian atau juga kecakapan seseorang untuk menilai serta juga melihat suatu peluang dalam bisnis dan kemudian menyatukan suatu sumber daya yang diperlukan dalam pengambilan keputusan yang tepat dan tentunya mendapatkan keuntungan dalam rangka mencapai suatu keberhasilan. Dalam bahasa Inggris, wirausaha disebut entrepreneur.

9 Alat Pencernaan pada Manusia

9 alat pencernaan pada manusiaSistem pencernaan pada manusia terdiri dari beberapa alat atau organ pencernaan. Alat tersebut berfungsi sebagai alat pencerna makanan, penyerap sari-sari makanan, dan pembuang sisa-sisa makanan. Sistem tersebut saling berkaitan membentuk sebuah sistem organ. Apa sajakah alat-alat pencernaan yang ada pada manusia? Langsung saja kita simak yang pertama:

Baca juga: Organ Pada Sistem Pencernaan Manusia (Artikel Ringkasan)

Pengertian Hukum (Artikel Lengkap)

pengertian hukumHukum adalah peraturan yang berupa norma dan sanksi yang dibuat dengan tujuan untuk mengatur tingkah laku manusia supaya terkontrol, menjaga ketertiban, keadilan, dan mencegah terjadinya kekacauan. Hukum pada umumnya tertulis. Pengertian hukum sangatlah luas tergantung keadaan. Kebanyakan dari kita menganggap hukum adalah sebuah ganjaran apabila melakukan kesalahan (hukuman). Namun sesungguhnya hukum itu adalah sebuah peraturan atau sistem yang bersifat terikat/memaksa.

Pengertian Sosialisasi Represif dan Partisipatif

Pengertian Sosialisasi Represif dan PartisipatifSosialisasi dalam sosiologi dapat dibagi menjadi dua pola yaitu sosialisasi represif dan sosialisasi partisipatoris. Sosialisasi represif (repressive socialization) adalah proses sosialisasi yang ditandai dengan adanya penekanan berupa hukuman terhadap individu-individu yang melakukan pelanggaran terhadap norma. Contoh sosialisasi represif adalah ketika orangtua menghukum anaknya jika tidak mematuhi keinginan orangtua. Dalam proses sosialisasi ini komunikasi hanya bersifat satu arah atau bersifat otoriter.

Baca juga: Sosialisasi dan Pembentukan Kepribadian (Materi Ringkasan Sosiologi)

Sosialisasi partisipatif atau sosialisasi partisipatoris (participatory socialization) adalah proses sosialisasi yang lebih memfokuskan pada penamaan kebiasaan, adat istiadat, nilai, dan norma tanpa melakukan paksaan dan kekerasan fisik. Contoh sosialisasi partisipatif adalah orangtua yang memberikan anaknya imbalan/hadiah ketika anaknya berperilaku baik. Dalam proses sosialisasi ini anak diberi kebebasan untuk berinteraksi dan komunikasi.

Baca juga: Naskah Tugas Sosiologi: Sosialisasi


Sumber:

Judul

Alamat

1. Pengertian Sosialisasi represif http://temukanpengertian.blogspot.com/2013/09/pengertian-sosialisasi-represif.html
2. Pengertian Sosialisasi partisipatoris http://temukanpengertian.blogspot.com/2013/09/pengertian-sosialisasi-partisipatoris.html
3. Sosialisasi http://id.wikipedia.org/wiki/Sosialisasi
4. POLA SOSIALISASI http://ssbelajar.blogspot.com/2013/05/pola-sosialisasi.html


Anda bisa request artikel tentang apa saja, kirimkan request Anda ke hedisasrawan@gmail.com

Pengalaman Mudik Melewati Jalan Denpasar-Gilimanuk

Mudik waktu Lebaran kemarin memang mengasyikan. Terdapat banyak pembangunan di setiap lajur sejak saya terakhir kali mudik dua tahun yang lalu. Kampung saya berada di Jembrana dan saya tinggal di Denpasar. Berikut adalah pengalaman saya selama pulang kampung tahun 2014. Langsung saja kita simak selengkapnya…..

Letak Astronomis dan Kondisi Geografis Thailand

Letak Astronomis dan Kondisi Geografis ThailandLetak astronomis Thailand:

5˚LU - 21˚LU dan 97˚BT - 106˚BT

Kondisi geografis Thailand:

Kondisi geografi Thailand yang paling mencolok adalah pegunungan, dataran rendah, dan dataran tinggi. Pegunungan berada di sebelah utara Thailand, perbatasan Myanmar, dan memanjang hingga Semenanjung Malaya. Dataran rendah terdapat di sekitar aliran sungai Chao Phraya, sungai Mekong, dan anak sungainya. Sungai itu bermuara di Teluk Bangkok. Daerah yang dialiri sungai ini sangat subur sehingga cocok untuk pertanian. Selain itu, sungai kerap digunakan sebagai jalur transportasi pengangkutan barang dan orang.

Titik tertinggi di Thailand adalah Doi Inthanon dengan ketinggian 2.565 meter di atas permukaan laut. Sedangkan titik daratan terendah adalah Teluk Thailand dengan ketinggian 0 meter dari permukaan laut.


Anda bisa request artikel tentang apa saja, kirimkan request Anda ke hedisasrawan@gmail.com